SAMPIT, 5 JANUARY 2015

 

Keterbatasan pasokan listrik di kabupaten kotawaringin timur (kotim) masih menjadi masalah besar baik bagi investor maupun warga di daerah ini. tak pelak, karena masalah tersebut investasi jadi terhambat begitupun masyarakat tidak sepenhnya menikmati lampu yang dipasok PLN secara maksimal. Bupati kotim Supian hadi menatakan ketersediaan pasokan listrik menjadi masalah besar bagi warga kotim, terlebih kita masih mengharapkan  pasokan listrik dari banjarmasin ujar supian hadi bupati kotim. Namun atas kondisi tersebut supian berharap bisa segera teratasi dengan dibangunnya pembangkit listrik tenaga uap (PLTU) di desa bagendang, kecamatan mentaya hilir utara. SUMBER : TABENGAN